Minggu, 23 November 2014

Benang Sari Bunga Lili Ini Menyerupai Bentuk Tangan

Apakah anda pernah melihat atau mendengar nama bunga lili ? Oke jika sebagian dari anda belum pernah melihat bunga lili, Berikut foto dari bunga lili.

Benang Sari Bunga Lili Ini Menyerupai Bentuk Tangan
Bunga Lili
Benang Sari Bunga Lili Ini Menyerupai Bentuk Tangan
Bunga lili 
Tapi pernahkah anda membayangkan jika Benang Sari Bunga Lili Ini Menyerupai Bentuk Tangan?

Benang Sari Bunga Lili Ini Menyerupai Bentuk Tangan
Apakah anda melihat perbedaan dari kedua foto tersebut ?

Benang Sari Bunga Lili Ini Menyerupai Bentuk Tangan, Bunga lili ini disebut dengan 'Tangan Tuhan' atau Hand Of God oleh pemiliknya 
yaitu, Pasangan suami istri bernama Anne dan Mike. Bunga lili ini di beri nama Hand Of God Karena pada bagian benang sarinya berbentuk tangan dengan lima jari yang lengkap.

Dan juga Mike memberikan nama Hand Of God Karena kembanga bunga itu di ambil dari karangan bunga almarhum kakaknya Geoffrey - Mantan Biarawan. Yang Meninggal 15 tahun yang lalu.

Anne dan Mike telah memiliki lebih dari 100 bunga lili, Tapi tidak ada bunga yang Unik seperti yang satu ini, Anne juga menuturkan, bahwa ia menanam bunga lili itu selama 15 Tahun di kebunnya yang berada di Kingsbridge, Devon ,Inggris. 

Bunga ini juga tidak memiliki perawatan yang khusus sehingga menjadi se-unik ini. Perawatannya Juga seperti bunga-bunga lili lainnya.

Baca Juga :




Tidak ada komentar:

Posting Komentar